Sukses


Jadwal Pertandingan Serie Italia Akhir Pekan Ini: Drama Juventus Vs AC Milan

Jakarta - Jadwal Serie A Italia pekan ke-31 akan mempertandingkan laga akbar Juventus vs AC Milan, Sabtu (6/4/2019) malam WIB. Jika menang, Juventus kian dekat menuju gelar juara Liga Italia musim ini.

Juventus saat ini mengemas 81 poin, unggul 18 poin dari pesaing terdekat, Napoli. Liga Italia musim ini tinggal menyisakan delapan pertandingan lagi, termasuk laga akhir pekan nanti.

Dari catatan statistik, Juventus lebih dijagokan menang ketimbang AC Milan. Di lima laga terakhir, Bianconeri -julukan Juventus- selalu bisa mengalahkan rivalnya tersebut.

Jadwal Serie Italia pekan ini juga bakal mempertandingkan Napoli vs Genoa. Bagi Napoli, tiga poin wajib hukumnya untuk tetap menjaga peluang juara.

Berikut Jadwal Serie A Italia akhir pekan ini.

Saksikan siaran langsung pertandingan-pertandingan Premier League, La Liga, Ligue 1, dan Liga Europa di sini.

2 dari 3 halaman

Jadwal Serie A Italia

Sabtu (6/4/2019)

20:00 WIB, Parma Vs Torino

23:00 WIB, Juventus Vs AC Milan

Minggu (7/4/2019)

01:30 WIB, Sampdoria Vs AS Roma

17:30 WIB, Fiorentina Vs Frosinone

20:00 WIB, Udinese Vs Empoli

20:00 WIB, Cagliari Vs SPAL

23:00 WIB, Inter Milan Vs Atalanta

23:00 WIB, Lazio Vs Sassuolo

 

3 dari 3 halaman

Klasemen Liga Italia

Saksikan video pilihan berikut ini:

Video Populer

Foto Populer